Jelang Liverpool vs Besiktas
Jakarta Forum - Jelang Liverpool vs Besiktas . Di Liga Europa Rodgers Berharap Karakter Liverpool Sebenarnya Menghadapi Besiktas.The Reds be...
Jakarta Forum - Jelang Liverpool vs Besiktas. Di Liga Europa
Liverpool akan menghadapi Besiktas pada jum’at dinihari nanti (20/2/2015) dibabak 32 besar. The Reds akan sebagai tuan rumah yang akan menjamu Besiktas pada leg pertama ini. Dengan permainan yang sedang bagus Manager The Reds Brendan Rodgers mengisyaratkan jika timnya akan bermain sesuai karakter Liverpool sebenarnya, berbekal hanya satu kekalahan dalam 16 laga terakhir mereka.
![]() |
Rodgers |
"Kami sudah membangun tim dalam dua musim untuk sampai di tahap ini. Misi saya sendiri sudah sangat jelas untuk bisa tampil di Liga Champions. Dengan bermain di sana tanpa tim yang bagus dan pertandingan yang tak berjalan dengan baik, malah bikin frustasi.
"Tapi itu jadi pelajaran buat kami dan saya berharap kami mampu tampil di sana secara konsisten nantinya. Semoga saja kami bisa tampil lebih stabil dan konsisten," jelas dia. Aod/JakartaForum