Solusi COVID-19

Kawasan CFD Jakarta, PKL Tetap Di Perbolehkan Berdagang

Jakarta Forum - Kawasan CFD Jakarta, PKL Tetap Di Perbolehkan Berdagang. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berencana menata kegiatan perniagaa...

Jakarta Forum - Kawasan CFD Jakarta, PKL Tetap Di Perbolehkan Berdagang. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berencana menata kegiatan perniagaan di ajang Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) atau Car Free Day (CFD).

Kepala Dinas Perhubungan dan Transportasi DKI Jakarta Benjamin Bukit mengatakan, intinya pemprov tetap memperbolehkan masyarakat umum atau pedagang kaki lima (PKL) memanfaatkan kegiatan rutin mingguan itu untuk berdagang.

“PKL (pedagang kaki lima), masyarakat yang berdagang tetap boleh ada. Masa berdagang tidak diperbolehkan. Namun, area perdagangan itu harus ditata agar tidak semrawut, bahkan sampai menghalangi jalan dan mengganggu warga yang hendak berolahraga, ,” ujar Bukit di Balai Kota DKI Jakarta, Senin, (13/4).

Carfreeday - Jakarta Forum

jual-kurma-untuk ramadhan
Sementara, Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama mengatakan, Pemprov DKI akan melakukan penataan dengan cara memusatkan area perniagaan itu di satu kawasan trotoar. “Kita akan suruh mereka pindah jualan ke trotoar. Terus sampahnya juga mesti kamu beresin,” ujar Ahok, sapaan akrab Basuki.

Ahok mengatakan, penataan akan dilakukan terhadap acara-acara promosi yang biasa dilakukan oleh perusahaan-perusahaan di kegiatan yang dilangsungkan di sepanjang Jalan Sudirman dan Jalan Thamrin. Perusahaan yang hendak mengadakan acara, tidak akan diperkenankan untuk membangun panggung atau sarana promosinya di tengah jalan. Hal itu dinilai sering mengganggu warga yang hendak berolahraga. “Kalau ada perusahaan-perusahaan yang mau iklan, yang mau jual produk, ya kamu sewa tempat lah, di eX, fX, atau di GBK. Jangan taruh panggung di tengah jalan,” ujar Ahok.

Kegiatan penataan, akan dilakukan mulai penyelenggaraan car free day pada minggu ke-4 bulan April 2015 atau pada tanggal 26 April. Kegiatan car free day pada minggu ke-3 bulan April, atau tanggal 19 April 2015, dipastikan akan ditiadakan untuk sementara karena pada tanggal tersebut, Jakarta akan menjadi tuan rumah peringatan penyelenggaraan Konferensi Asia Afrika ke-60. “Karena mau menyambut Konferensi Asia Afrika, Jalan Thamrin dan Jalan Sudirman mau ditutup tanggal 19. Udah, itu tanggal 19 saja. Jadi enggak ada itu isu Ahok mau tutup CFD sampai 3 bulan.”  Hidayat Nur/JakartaForum

Konsultan HRD

Related

Kambing Kurban seharga 19 juta pecahkan rekor Muri

Jakarta Forum - Kambing Kurban seharga 19 juta pecahkan rekor Muri. Kambing ini baru saja masuk rekor Museum Rekor Indonesia (Muri) untuk kategori kambing. Dengan berat 130 kilogram Kambing ini termas...

Ratusan Umat Muslim Salat Idul Adha di Masjid Al Bakrie

Jakarta Forum - Ratusan Umat Muslim Salat Idul Adha di Masjid Al Bakrie. Kaum muslim di seluruh Dunia terutama di Indonesia menggelar salat Idul Adha 1435 H, Minggu (5/10/2014). Salah satunya seperti ...

Semarak pesta pendidikan Dunia

Jakarta Forum - Semarak pesta Pendidikan Dunia. Setelah sukses dengan World Education Expo Indonesia (WEEI) 2013 yang diselenggarakan di Jakarta, Surabaya dan Medan, Agora Exhibitions Indonesia bersam...

Informasi Berita Terbaik Rekomendasi

Jakarta Forum via Twitter

TerbaruPopulerRandom

Terbaru

Dubes Korea Yakinkan Negaranya Aman Dari Infeksi Mers

Jakarta - Dubes Korea Yakinkan Negaranya Aman Dari Infeksi Mers, Korea Tourism Organization Jakarta Office (KTO Jakarta) menyatakan akan menyelenggarakan Familiarization Trip (Famtrip) bagi media-medi...

Perkuat Pasar Tablet di Indonesia Advan Berkolaborasi dengan Intel

Jakarta - Perkuat Pasar Tablet di Indonesia Advan Berkolaborasi dengan Intel. Kehadiran ADVAN di pasar teknologi komunikasi tablet PC lokal kini kembali menjadi sorotan. Jelang pasar bebas Asia Pasifi...

Semakin Akrab Dengan Merek Taiwan Excellence

Jakarta - Taipei, Semakin Akrab Dengan Merek Taiwan Excellence, Kampanye Taiwan Excellence telah memperkaya kehidupan konsumen Indonesia pada umumnya selama enam tahun terakhir. Kampanye Taiwan Excell...

DP BBM Kocak humor puasa gambar lucu bergerak GIF

Jakarta Forum - DP BBM Kocak humor puasa gambar lucu bergerak GIF, foto lucu buat hiburan saat berpuasa  kadang bisa geli, dan ngakak bikin puasa jadi seger terus.Gambar lucu bergerak GIF DP BBM ...

Inflasi DKI Jakarta Capai 0,35 Persen

Jakarta - Inflasi DKI Jakarta Capai 0,35 Persen. Tingkat inflasi DKI Jakarta pada bulan Juni 2015 mencapai 0,35 persen. Laju inflasi tahun 2015 (Januari-Juni) mencapai 0,98 persen dan lju inflasi tahu...

KPT Freeport Indonesia Tegaskan komitmen untuk terus berperan dalam pembangunan ekonomi di Tanah Papua

Jakarta -  KPT Freeport Indonesia Tegaskan komitmen untuk terus berperan dalam pembangunan ekonomi di Tanah Papua, KPT Freeport Indonesia (PTFI) menegaskan komitmennya untuk terus berperan dalam ...

Populer

Random

Pembalap Jagonya Ayam with Carlin Rebut Podium

Jakarta - Pembalap Jagonya Ayam with Carlin Rebut Podium. Pebalap dari Tim Jagonya Ayam with Carlin, Antonio Giovinazzi, berhasil naik podium sembilan kali berturut-turut di Kejuaraan FIA Formula 3 Er...

Perluas Pengembangan Gas Bumi, Perusahaan Gas Negara (PGN) Sasar Sektor UKM

Jakarta -  Perluas Pengembangan Gas Bumi, Perusahaan Gas Negara (PGN) Sasar Sektor UKM.  PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) bertekad memperluas pengembangan gas bumi untuk rumah tangga pada ...

Lionel Messi Kunci Sukses Barca Musim 2014-2015

Jakarta - La Liga SpanyolLionel Messi Kunci Sukses Barca Musim 2014-2015Lionel Messi merupakan satu nama yang tak mungkin lepas dari suksesnya Barcelona. Lewat golnya ke gawang Oblak di menit 65, Barc...

Kini Ada Paket Liburan Yang Ramah Bagi Kaum Muslim

Jakarta - Kini Ada Paket Liburan Yang Ramah Bagi Kaum Muslim. Bepergian ke suatu Negara yang baru dikunjungi tak selalu mudah bagi kaum Muslim. Di sana, mereka kerap mencemaskan ada tidaknya makanan h...

Kolinlamil Sukses Gelar Nonton Bareng Wayang Kulit di Atas Kapal Perang

Jakarta - Surabaya, Kolinlamil Sukses Gelar Nonton Bareng Wayang Kulit di Atas Kapal Perang, Komando Lintas Laut Militer (Kolinlamil) sukses menggelar pertunjukan pentas wayang kulit semalam suntuk da...

Tawaran Sebesar Rp 5 T Kepada Susi' Benarkah...?

Jakarta - Tawaran Sebesar Rp 5 T Kepada Susi' Benarkah...?.,Pengamat komunikasi Rama Yanti mempertanyakan kebenaran tawaran uang sebesar  Rp 5 triliun kepada Menteri Kelautan dan Perikanan Susi P...

item