Kolaborasi Dua Perusahaan Digital Advertising Optimalkan Iklan Melalui Facebook
Jakarta Forum - Kolaborasi Dua Perusahaan Digital Advertising Optimalkan Iklan Melalui Facebook. Perusahaan mobile media terkemuka korea, ye...
Kini Wisebird salah satu anak perusahaan milik Yello Mobilebeersinergi dengan Adplus untuk menjadi market leader dan memberi warna baru dalam dunia digital advertising. Wisebird berdiri sebagai salah satu dari facebook Marketing Partner yang memiliki flatform iklan sosial media sendiri bernama Adwitt.
![]() |
JakartaForum |
Populasi di Indonesia yang mencapai 200 juta lebih, dan saat ini jumpah penguna internet dan sosial media telah mencapai lebih dari 70 juta. Dengan pertumbuhan yang sangat besar, indonesia menjadi pangsa pasar dalam nisnis digital advertising.
Di tempat yang sama yazid Faidzin selaku co founder dan CEO Adplus menjelaskan bahwa Wisebird sebagai pioner di bisnis digital advertising dapat memberikan banyak manfaat dan wacana baru dalam memajukan dunia digital advertising di Indonesia.
"Produk dan Proses kerja yang mereka lakukan sangat menarilk, kerjasama ini menjadi kesempatan yang ideal bagi kami untuk berkolaborasi dalam mengembangkan network dan bisnis digital advertising khusinya melalui facebook tidak hanya di Indonesia tetapi juga di Asia," pungkas Yazid. Hidayat Nur/JakartaForum